Pluralisme Agama, Worldview Islam, dan NDP HMI

Foto: Penulis Muhamad Akmal Al Mulk.

SERING kali kita mendengar tentang pluralisme khususnya dalam berkehidupan di masyarakat. Terutama Indonesia dengan berbagai macam agama, ras, suku, dan budaya berada di dalamnya. Sudah dipastikan keyakinan masyarakat dalam beragama berbeda-beda.

Pluralisme merupakan suatu paham atau pandangan hidup yang menerima adanya kemajemukan dalam masyarakat. Sudah dipastikan bahwa menerima kemajemukan pasti menerima perbedaan.

Menerima perbedaan bukan berati menyamaratakan, tetapi mengakui hal yang tidak sama. Menerima kemajemukan dalam agama bukan seperti mencampur bahan kue. Justru dalam kemajemukan, perbedaan value dalam agamalah yang ada dan dipertahankan.

Baca Juga

Hamid Fahmy Zarkasyi dalam Jurnal Insits menulis, paham pluralisme agama terdiri dari dua aliran besar, yaitu teologi global (global theology) atau teologi dunia (world theology) dan kesatuan transenden agama-agama (trancendent unity of religions).

Teologi global dalam penjabarannya berambisi untuk menyelsaikan masalah yang dihadapi proyek globalisasi barat. Pendekatan yang dipakai aliran ini terhadap agama-agama, pertama bersifat sosiologis, kultural, dan ideologis.

Bersifat sosiologis dan kultural karena agama-agama yang ada di dunia ini harus disesuaikan dengan kondisi sosial budaya masyarakat modern yang plural. Sedangkan ideologis, karena telah menjadi bagian dari program gerakan globalisasi yang jelas-jelas memasarkan ideologi barat.

Menurutnya, toleransi dalam Islam itu tidak saling mengganggu. Lakum dinukum waliyadin. Urusan agama anda ya agama anda, jangan saya ditarik-tarik ikut merayakan agama anda. Nah itu batas toleransi dalam Islam.

Dalam Fatwa MUI No.7 Tahun 2005, bahwa MUI sudah mengharamkan tentang pluralisme agama, yang dimana maksud MUI mengharamkan tentang pluralisme agama dan liberalisme antara lain:

Pertama Pluralisme agama adalah suatu paham yang mengajarkan bahwa semua agama adalah sama dan karenanya kebenaran setiap agama adalah relatif.

Oleh sebab itu, setiap pemeluk agama tidak boleh mengklaim bahwa hanya agamanya saja yang benar, sedangkan agama lain salah. Pluralisme agama justru mengajarkan bahwa semua pemeluk agama akan masuk dan hidup berdampingan di surga.

Kedua Pluralitas agama merupakan sebuah kenyataan bahwa di negara atau daerah tertentu terdapat berbagai pemeluk agama yang hidup secara berdampingan.

Foto: Ilustrasi pluralisme (Istimewa).

Sedangkan menurut Anis Malik Thoha dalam Tren Pluralisme Agama, menyebut bahwa pemikiran pluralisme agama muncul pada masa yang disebut pencerahan (Enlightenment) Eropa, tepatnya pada abad ke-18 Masehi.

Masa yang sering disebut sebagai titik permulaan bangkitnya gerakan pemikiran modern. Diwarnai dengan wacana-wacana baru pergolakan pemikiran manusia yang berorientasi pada superioritas akal (rasionalisme) dan pembebasan akal dari kungkungan-kungkungan agama.

Sampai di sini dapat dikatakan, pluralisme dapat bermakna dua hal: pertama ialah toleransi. Dimana masing-masing agama khususnya berpegang pada prinsip value yang dimiliki dan menghormati prinsip serta kepercayaan masyarakat.

Kedua, masyarakat harus menerima kenyataan bahwa tidak ada kebenaran tunggal. Artinya tidak ada yang salah atau semua benar. Sudah dipastikan bahwa masyarakat tidak boleh mengklaim agama dan keyakinannya itu yang paling benar. Berarti secara tidak langsung pluralisme mengajarkan kebenaran itu relatif.

Jadi, dalam arti pluralisme saja sudah skeptis terhadap kebenaran. Atau bisa disebut kebenaran yang relatif.

Sebab, menurut Nurcholish Madjid (Cak Nur) dalam Nilai Dasar Perjuangan (NDP), bahwa manusia memerlukan suatu bentuk kepercayaan. Ia akan melahirkan tata nilai guna menopang hidup dan budayanya. Sikap tanpa percaya atau ragu yang sempurna tidak mungkin dapat terjadi.

Foto: NDP HMI (Istimewa).

Oleh karenanya, kepercayaan itu diperlukan. Sebab dalam berkehidupan kita menemukan kepercayaan yang majemuk di tengah masyarakat.

Begitu pula dalam NDP Cak Nur, sudah disimpulkan bahwa kepercayaan di tengah masyarakat, ada dua kemungkinan: Kesemuanya itu salah atau salah satu saja diantaranya yang benar. Tetapi walaupun demikian, bukan kepercayaan salah yang benar-benar salah, melainkan kepercayaan yang relatiflah yang salah.

Kemudian, mengapa manusia membutuhkan agama? Karena hal tersebut merupakan fitrah manusia. Dengan fitrah tersebutlah yang menyebabkan manusia berhubungan dengan agama untuk mencari sandaran dalam kehidupannya.

Selain daripada fitrah, manusia memiliki ke-nisbian manusia juga yang mengharuskan bahwa manusia membutuhkan agama.

Lantas bagaimana konsep ketuhanan dalam Islam? Apa yang membedakan dengan konsep Agama lain? Konsep ketuhanan dalam Islam dapat ditemukan alam Al-Qur’an surah Al-A’raf ayat 172, yang artinya sebagai berikut:

“Dan (ingatlah) ketika Tuhanmu mengeluarkan dari sulbi (tulang belakang) anak cucu Adam keturunan mereka dan Allah mengambil kesaksian terhadap roh mereka (seraya berfirman), ‘Bukankah Aku ini Tuhanmu?’ Mereka menjawab, ‘Betul (Engkau Tuhan kami), kami bersaksi.’ (Kami lakukan yang demikian itu) agar di hari Kiamat kamu tidak mengatakan, ‘Sesungguhnya ketika itu kami lengah terhadap ini.’

Manusia yang memiliki fitrah yaitu sifat kesucian harus dinyatakan dalam sikap suci dan baik kepada sesamanya. Kesucian manusia ialah kelanjutan perjanjian primordial antara manusia terhadap Tuhannya sebelum lahir ke dunia. Bahwa manusia mengakui Allah sebagai pelindung dan pemelihara satu-satunya (Esa).

Selain itu, dapat juga ditemukan dalam surah Al-Ikhlas ayat 1-4, yang artinya sebagai berikut:

“Katakanlah (Muhammad), “Dialah Allah, Yang Maha Esa (1). Allah tempat meminta segala sesuatu (2). (Allah) tidak beranak dan tidak pula diperanakkan (3). Dan tidak ada sesuatu yang setara dengan Dia. (4).”

Dalam kandungan surah tersebut menegaskan tentang ke-Esaan Allah (Rabb) dan sifatnya yang Ahad. Tidak ada hakikat selain hakikat Allah.

Dan Allah sebagai tempat untuk meminta segala sesuatu. Ia tidak beranak dan tidak diperanakkan, kemudian tidak ada yang setara dengan Allah.

Selain konsep ketuhanan dari pandangan Islam, juga dapat dilihat dari konsep Trinitas dalam Kristen, dan Trimurti dalam Hindu.

Dalam konsep wordlview Islam, kepercayaan, perasaan, dan apapun yang terdapat dalam pikiran manusia, berfungsi sebagai kendaraan bagi kelanjutan dan perubahan sosial dan moral.

Wordlview Islam (ru’yat al-islam li al-wujud) adalah pandangan Islam tentang realitas dan kebenaran yang nampak oleh mata hati kita dan yang menjelaskan hakekat segala sesuatu (wujud).

Visi tentang realitas dan kebenaran sebagai kesatuan mental yang aristektonik. Ia berperan sebagai asas yang tidak teramati bagi semua perilaku manusia.

*Ditulis oleh: Muhamad Akmal Al Mulk. Kader HMI Komisariat Insan Pembangunan.

Loading

Oleh: Endi Biaro* HANYA di ajang Pilkades, rumah seorang calon pemimpin berubah wujud jadi warung sembako, kedai kopi, atau malah Puskesmas. Anak tetangga sakit, bukannya ke...

BANTEN | Nama artis sekaligus politisi PDIP Rano Karno atau biasa dikenal Si Doel ini dinilai sangat layak untuk kembali menjadi Gubernur Banten 2024...

BELAKANGAN ini, sebenarnya sudah lama juga sih, kita mendengar gosip bahwa sekarang ada metode kristenisasi dengan meniru-niru agama Islam. Tetapi rupanya gosip itu berasal...

TANGERANG | Ratusan relawan Muhamad Rapiudin Akbar dan Rano Alfath memenuhi lokasi acara dalam rangka Peresmian Posko Pemenangan Bersama pada Kamis sore, (21/09). Posko yang...

VINUS TV

BERITA TERBARU

Dugaan Penyalahgunaan Wewenang Haji 2023, Kakanwil Kemenag Banten Dilaporkan Ke Kejati

BANTEN | Sejumlah Mahasiswa yang tergabung dalam Koalisi Mahasiswa Pejuang Keadilan (KOMPAK) mendatangi kantor Kejaksaan Tinggi Provinsi Banten pada Senin, (25/09). Kedatangan mereka ke Kejati...

PPI dan ISNU Tangerang Gelar Diskusi Mingguan, Bahas Pencegahan Politik Uang

TANGERANG| Perhimpunan Pemilih Indonesia (PPI) bersama Ikatan Sarjana Nahdlatul Ulama (ISNU) Kabupaten Tangerang menggelar diskusi mingguan dengan tema "Peran Ikatan Sarjana Nahdlatul Ulama Kabupaten...

Catatan dan Harapan Pemilu 2024

INDONESIA, negara demokrasi terbesar ketiga di dunia, akan menggelar pemilihan umum. Diklaim terbesar di dunia pada 2024 mendatang. Jumlah pemilih diperkirakan mencapai 74% dari...

Pilkades Seru, Pemilu Haru

Oleh: Endi Biaro* HANYA di ajang Pilkades, rumah seorang calon pemimpin berubah wujud jadi warung sembako, kedai kopi, atau malah Puskesmas. Anak tetangga sakit, bukannya ke...

Solidkan Tim, Relawan Sahabat H Idris Gelar Silaturahmi Jaringan Se-Dapil 4

TANGERANG | Calon Anggota Legislatif (Caleg) DPRD Kabupaten Tangerang dari Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), H. Idris menghadiri acara silaturahmi sekaligus konsolidasi relawan se-Dapil 4...

Kawasan Pasar Lama Tangerang Dilalap Si Jago Merah, Delapan Ruko Hangus Terbakar

TANGERANG | Kawasan Kuliner Pasar Lama, Jalan Kisamaun, Kelurahan Sukasari, Kecamatan Tangerang, Kota Tangerang mengalami kebakaran pada Sabtu, (23/09. Sebanyak delapan ruko terbakar dalam insiden...

Jalin Kerja Bareng, Rapi-Rano Resmikan Posko Pemenangan Bersama

TANGERANG | Ratusan relawan Muhamad Rapiudin Akbar dan Rano Alfath memenuhi lokasi acara dalam rangka Peresmian Posko Pemenangan Bersama pada Kamis sore, (21/09). Posko yang...

Timsel Umumkan Hasil Tes Potensi Akademik Calon Anggota KI Banten

BANTEN | Sebanyak 45 calon Anggota Komisi Informasi (KI) Banten priode 2023-2027 telah lolos seleksi tes potensi akademik menggunakan sistem Computer Assisted Test (CAT) Pengumuman...

Dilantik Jadi Pj Bupati Tangerang, Ony Akan Fokus Program Prioritas Pusat

TANGERANG | Andi Ony Prihartono, Kepala Biro Administrasi Pimpinan Setjen Kemendagri resmi dilantik sebagai Penjabat (Pj) Bupati Tangerang, pada Kamis, (21/09). Prosesi pelantikan dipimpin langsung...

IKLAN

BERITA TERPOPULER

Banten Berduka, Abuya Uci Cilongok Tutup Usia

TANGERANG | Kabar duka, Pengasuh Pondok Pesantren Al Istiqlaliyah Cilongok Kecamatan Pasar Kemis Kabupaten Tangerang, Abuya Uci Cilongok tutup usia. Informasi yang dihimpun Vinus, Abuya...

Pengobatan Alternatif Asep Setrum, Tangani Strok dan Urat Kejepit

PENGOBATAN alternatif masih cukup populer dan banyak diminati masyarakat di era modern saat ini. Terapi strum salah satunya. Diyakini dapat menyembuhkan strok. Hal itu diungkapkan...

Kristen Ortodoks Syria dan Islam, Serupa Tapi Tak Sama

BELAKANGAN ini, sebenarnya sudah lama juga sih, kita mendengar gosip bahwa sekarang ada metode kristenisasi dengan meniru-niru agama Islam. Tetapi rupanya gosip itu berasal...

Mengenal Lebih Dekat Perguruan Al-Hikmah Cisoka

TANGERANG | Kewajiban menuntut ilmu diperuntukkan bagi setiap muslim. Sebab, ia akan memudahkan segala urusan dalam kehidupan sehari-hari. Termasuk ilmu hikmah. Demikian disampaikan Mahpudin, salah...

Sensasi Daging Burung Belibis, Kenyal dan Gurih

TANGERANG | Ayam dan bebek adalah jenis unggas paling sering dibuat olahan masakan. Tapi, selain kedua jenis unggas tersebut, ada satu lagi yang tak...

Sekarang Tidak Ribet, Ini Cara Mengaktifkan SPPT Wilayah Tangerang

TANGERANG | Inovasi dan peningkatan layanan terus diupayakan Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kabupaten Tangerang. Terlebih soal permohonan pengaktifan Surat Pemberitahuan Pajak Terhutang (SPPT) Pajak...

Pantai Bugel Cemara, Destinasi Wisata Tersembunyi di Banten

PANDEGLANG | Ada objek wisata yang masih asri di Kabupaten Pandeglang, yakni Pantai Bugel Cemara. Lokasinya berada di Desa Banyuasih Kecamatan Cigeulis. Berbeda dengan pantai...

IKLAN

BERITA TERKAIT

Catatan dan Harapan Pemilu 2024

INDONESIA, negara demokrasi terbesar ketiga di dunia, akan menggelar pemilihan umum. Diklaim terbesar di dunia pada 2024 mendatang. Jumlah pemilih diperkirakan mencapai 74% dari...

Pilkades Seru, Pemilu Haru

Oleh: Endi Biaro* HANYA di ajang Pilkades, rumah seorang calon pemimpin berubah wujud jadi warung sembako, kedai kopi, atau malah Puskesmas. Anak tetangga sakit, bukannya ke...

Perempuan dan Anak Sebagai Aset Daerah

Oleh: Raden Siska Marini* SETIAP perempuan dan anak memiliki potensi dan hak yang sama untuk berkembang dan memberikan kontribusi pada bangsa dan daerah. Mereka dapat...

Perempuan, Pemilu, dan “Cinderella Complex”

SANG puteri yang teraniaya. Cantik, baik, apik, namun terbelenggu. Tercengkeram oleh perilaku degil dari kakak, adik, dan ibu tirinya. Menunggu pangeran menjadi penyelamat. Di...

Pemilu dan Kuasa Media Anak Muda

SATU dekade akhir, jari jemari tangan menjadi sangat berkuasa. Dalam teori komunikasi, kita memasuki era dexterity (kelincahan memainkan jemari tangan). Jutaan netizen yang memainkan menu...

Menanti Gagasan dan Karakter Bakal Capres 2024

PEMILIHAN Umum (Pemilu) yang akan dilaksanakan pada 14 Februari 2024 semakin dekat. Kita akan memilih Presiden dan Wakil Presiden Indonesia untuk lima tahun ke...

Cisadane Saksi Bisu Perlawanan Masyarakat Tangerang

INDONESIA merupakan salah satu negara kepulauan. Menurut Badan Informasi Geospasial (BIG), tahun 2022 saja terdiri dari 17.024 pulau. Baik yang sudah berpenghuni maupun belum.  Jumlah...

IKLAN

SEPUTAR BANTEN

Dugaan Penyalahgunaan Wewenang Haji 2023, Kakanwil Kemenag Banten Dilaporkan Ke Kejati

BANTEN | Sejumlah Mahasiswa yang tergabung dalam Koalisi Mahasiswa Pejuang Keadilan (KOMPAK) mendatangi kantor Kejaksaan Tinggi Provinsi Banten pada Senin, (25/09). Kedatangan mereka ke Kejati...

Timsel Umumkan Hasil Tes Potensi Akademik Calon Anggota KI Banten

BANTEN | Sebanyak 45 calon Anggota Komisi Informasi (KI) Banten priode 2023-2027 telah lolos seleksi tes potensi akademik menggunakan sistem Computer Assisted Test (CAT) Pengumuman...

Layak Pimpin Banten Lagi, Sejarawan Bonie Triana Dorong Rano Karno Kembali Maju Pilgub 2024

BANTEN | Nama artis sekaligus politisi PDIP Rano Karno atau biasa dikenal Si Doel ini dinilai sangat layak untuk kembali menjadi Gubernur Banten 2024...

Perdana, IMIKI UIN Banten Selenggarakan Trainning of Leadership

SERANG | Pengurus Perguruan Tinggi (PPT) Ikatan Mahasiswa Ilmu Komunikasi Indonesia (IMIKI) Universitas Islam Negeri (UIN) Sultan Maulana Hasanudin Banten mengelar Trainning of Leadership...

Terkait Pemekaran, Anggota DPR RI Ini Dukung Pembentukan Cibaliung-Cilangkahan

PANDEGLANG | Isu pemekaran wilayah atau pembentukan Daerah Otonom Baru (DOB) Cibaliung dan Cilangkahan kembali menghangat. Terlebih setelah adanya pernyataan sekaligus dukungan dari Anggota...

Timsel Calon Anggota KI Banten Umumkan Hasil Penelitian Administrasi

BANTEN | Tim Seleksi (Timsel) calon anggota Komisi Informasi (KI) Provinsi Banten resmi mengumumkan hasil penelitian administrasi para bakal calon Komisioner KI periode 2023-2027. Pengumuman...

Krisis Air Bersih, Polsek Kragilan Kirim Bantuan untuk Warga Puri Cisait

SERANG | Dampak fenomena El Nino di wilayah Kabupaten Serang dialami warga Perumahan Puri Cisait, Desa Cisait, Kecamatan Kragilan. Mereka mulai mengalami krisis air...

IKLAN

SEPUTAR DESA

Ini Jadwal dan Tahapan Pilkades Serentak Kabupaten Tangerang

TANGERANG | Jadwal tahapan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak di 77 desa se-Kabupaten Tangerang telah selesai dibahas. Bahkan sudah mulai disosialisasikan oleh dinas terkait. Mulai...

Banyak Kejanggalan, Belasan Warga Cibadak Datangi Kecamatan, Persoalkan Penggunaan Dana Desa

TANGERANG | Penggunaan dana desa sejatinya diprioritaskan untuk membiayai pembangunan, pemberdayaan, dan penyelenggaraan pemerintahan desa. Transparansi penggunaan Dana Desa mutlak adanya. Agar publik bisa mengetahui....

Permohonan THR Desa Gembong Disoal, Alasan Kades: Ini Sudah Kesepakatan Bersama

TANGERANG | Permohonan pengajuan Tunjangan Hari Raya (THR) kepada sejumlah pengelola limbah oleh Pemerintah Desa Gembong, Kecamatan Balaraja, Kabupaten Tangerang disoal beberapa kalangan. Namun, hal...

Realisasi Pembangunan Desa Bantar Panjang Banyak Masalah, Camat Tigaraksa Tetap Rekomendasi Pencairan

TANGERANG | Carut-marut realisasi pembangunan Desa Bantar Panjang Kecamatan Tigaraksa tidak berarti kucuran dana dari pemerintah tersendat. Hal ini terbukti dari terus berlangsung pencairan dana...

Masyarakat Pasir Bolang Demo Alfamart

TANGERANG | Masyarakat Desa Pasir Bolang, Kecamatan Tigaraksa, Kabupaten Tangerang mendemo gudang Alfamart. Di Jalan Aria Jaya Santika, pada Rabu (26/02). Aksi yang dikoordinir oleh...

Refleksi 7 Tahun UU Desa: Ingat, Desa Membangun, Bukan Membangun Desa

TANGERANG | Undang-undang nomor 6 tahun 2014 tentang Desa sudah memasuki tahun ketujuh. Sejak disahkan pada 15 Januari 2014. Dalam rangka refleksi 7 tahun terbitnya...

Pemdes Pete Tetapkan 362 Penerima BLT Dana Desa

TANGERANG | Pemerintahan Desa Pete Kecamatan Tigaraksa melakukan Musyawarah Desa. Agenda tersebut membahas validasi, finalisasi, serta penetapan calon penerima Bantuan Langsung Tunai (BLT) yang...